script> var linkMagzSetting = { menuSticky : true, relatedPosts : true, jumlahRelatedPosts: 4, relatedPostsThumb: true, infiniteScrollNav : true, tombolDarkmode : true, scrollToTop : true, fullwidthImage : true, bacaJuga : true, jumlahBacaJuga : 3, judulBacaJuga : "Baca Juga", showHideTOC : true, judulTOC : "Daftar Isi", tombolPesanWA : true, judulPesanWA : "Pesan via WhatsApp", nomorWA : 6285729848098, teksPesanWA : "Halo admin. Saya mau pesan", };

KARAKTER JUDUL PROPOSAL/SKRIPSI YANG BAIK


Karakter judul skripsi yang baik
Selamat sore..

Terimakasih telah mengunjungi blog aku. Para pembaca pasti lagi bingung mikirin judul yang baik dan kedepan nya akan lebih mudah di garap (hehehe.. emang sawah digarap) :)

Karena judul yang baik akan menumbuhkan konten atau isi propsal/skripsi yang baik. 

Ok lanjut.. menurut pengalaman aku, dari sumber  buku dan dosen ada 3 karakter judul yang baik. Disini aku sederhanakan saja bahasa nya ya gaes. Biar mudah di pahami. 

3 karakter judul ini aku gunakan untuk akademik pendidikan bahasa Inggris. Kalau untuk akademik lain bisa juga tinggal di sesuaikan.

Baiklah, inilah 3 karakter judul proposal yang baik, sebagai berikut:

1. The title consists of maximum sixteen (16) words.

Maksudnya adalah Judul maksimal terdiri dari 16 kata. Jadi jangan lebih dari segitu ya, nanti terlalu panjang deh bingung pembaca nya 😁

For instance/contohnya:
“THE INFLUENCE OF TONGUE TWISTER METHOD WITH PRONUNCIATION TOWARD ELEMENTARY STUDENTS” (11 kata)

    Jika ada tambahan nama sekolah yang ingin anda tuliskan dijudul nya sarankan lebih baik di omitted (dihilangkan) saja, karena nama sekolah itu bisa di tuliskan di background of study (Latar Belakang Masalah).

2. Terdiri dari Keyword atau index

Maksudnya begini lihat contoh judul diatas, keyword  nya adalah TONGUE TWISTER dan  PRONUNCIATION.

Mengapa demikian?
Karena ketika kita ingin mencari reference atau sumber-sumber dari judul yang kita teliti maka kita tidak akan sulit untuk menemukannnya.

3. Terakhir yakni judul kita termasuk dari aspek 

Skill atau kemampuan dalam pelajaran tersebut. Contoh dalam pelajaran bahasa Inggris terdiri dari listening, speaking, reading, writing, translation, grammar, pronunciation,etc.

Kita lihat contoh no. 1 diatas variable 1 yakni skill nya adalah pronunciation.

Menurut saya, pilih lah penelitian yang berhubungan dengan skill yang anda kuasai atau anda sukai. InsyaAllah akan lebih mudah.

Mungkin hanya itu yang dapat saya tulis. Semoga bermanfaat bagi mahasiswa/mahasiswi yang sedang menempuh gelar S1. Jika ada kekurangan mohon dimaklumi, jika ada tambahan atau pertanyaan silahkan berkomentar. Kita sama-sama belajar dan berbagi.
Semoga sukses bagi kalian semua. Wish you luck.. aaammmiiiin.


Tidak ada komentar untuk "KARAKTER JUDUL PROPOSAL/SKRIPSI YANG BAIK"